Pada tanggal 27 April 2016 PT. Quindofood telah mengadakan Audit Surveilance ISO 22000:2005 Yang dilakukan oleh SAI GLOBAL INDONESIA. Dari hasil audit tersebut PT. Quindofood tetap direkomendasikan sebagai perusahaan yang berkomitment pada keamanan pangan. Hal itu membuat PT. Quindofood akan terus meningkatkan dan mempertahankan System Management Keamanan Pangan.
Merupakan kebanggan bagi kami, terus dapat mempertahankan Sertifikat ISO 22000:2005 dan sebagai semangat untuk terus dapat memberikan pelayanan terbaik untuk klien/pelanggan.